DEFENISI KONSEP MANAJEMEN STRATEGI

Описание к видео DEFENISI KONSEP MANAJEMEN STRATEGI

Assalamualaikum WR.WB. Sharing pengetahuan dalam video kali ini berkaitan dengan Materi Manajemen Strategi.
Kata strategi pada dasarnya berasal dari Bahasa Yunani, yaitu kata ‘Strategos’ yang artinya komandan militer (di zaman demokrasi Athena). Strategi adalah alat yang sangat penting untuk mencapai keunggulan bersaing. Christensen mendefenisikan strategi dari 4 perspektif yakni militer, politik, ekonomi, dan perusahaan. Mintzberg mendefinisikan strategi sebagai 5P, yaitu: strategi sebagai PERSPECTIF, strategi sebagai POSISI, strategi sebagai PERENCANAAN, strategi sebagai POLA kegiatan, dan strategi sebagai “PENIPUAN” (Ploy). Sementara Fred David mengemukakan bahwa manajemen strategi adalah suatu seni dan ilmu untuk merumuskan, mengimplementasi dan mengevaluasi keputusan-keputusan manajemen yang bersifat lintas-fungsi organisasi bisnis, yang terintegrasi ke dalam manajemen bisnis yang terdiri atas pemasaran, keuangan atau akuntansi, produksi atau operasi, riset dan pengembangan, dan sistem informasi komputer dalam rangka untuk mencapai sukses organisasi.

(@Arilaha)

Комментарии

Информация по комментариям в разработке