Gegara Bos Galak, Perusahaan Ini Rugi 652 Triliun. Begini Ceritanya.

Описание к видео Gegara Bos Galak, Perusahaan Ini Rugi 652 Triliun. Begini Ceritanya.

Akhir 2015, Skandal Dieselgate bikin nilai VW turun drastis hingga 46%, menyebabkan kerugian setara dengan 652 triliun Rupiah. Skandal ini ternyata dipicu oleh hal sepele. Dan alasan saya membahas kasus ini sekarang adalah karena hal sepele yang sama banyak terjadi di perusahaan saat ini. Apa itu "Skandal Dieselgate"? Apa pemicu hal sepele skandal tersebut? Dan pelajaran apa yang bisa kita ambil?

Disclaimer:
Video ini merupakan ulasan sederhana terkait fenomena bisnis atau industri untuk digunakan masyarakat umum sebagai bahan pelajaran atau renungan. Walaupun menggunakan berbagai referensi yang dapat dipercaya, video ini bukan naskah akademik maupun karya jurnalistik.

Sumber Referensi:
Anonymous. (n.d.). Damage caused by not being able to speak freely. Veiligheid van Binnenuit. Retrieved from https://en.veiligheidvanbinnenuit.nl/...

Frum, L. (2023). The biggest lesson from Volkswagen: Culture dictates behavior. Entrepreneur. Retrieved from https://www.entrepreneur.com/leadersh...

Sperance, C. (2020). The Volkswagen diesel scandal, five years later. Fortune. Retrieved from https://fortune.com/2020/10/06/volksw...

Kell, G. (2022). From emissions cheater to climate leader: VW’s journey from Dieselgate to embracing e-mobility. Forbes. Retrieved from https://forbes.com/sites/georgkell/20...

Vaughan, A. (2015). Volkswagen emissions scandal caused by 'chain of errors', says company chairman. The Guardian. Retrieved from https://www.theguardian.com/business/...

Marianne M. Jennings. (2016). Lessons from the Volkswagen Scandal. Corporate Compliance Insights. Retrieved from https://www.corporatecomplianceinsigh...

Kerr, J. (2019). Volkswagen's Diesel Gate Saga Continues: Its Current Leadership Is Incapable of Driving True Cultural Change. Inc. Retrieved from https://www.inc.com/james-kerr/volksw...

Bayu Galih. (2019). Jalan Cerita 'Dieselgate' yang Bikin VW Rugi Ratusan Triliun. CNN Indonesia. Retrieved from https://www.cnnindonesia.com/otomotif...

Drew, R. (2015). Emissions scandal: VW's demanding culture under Winterkorn led to crisis. CNBC. Retrieved from https://www.cnbc.com/2015/10/11/emiss...

Edmondson, A. (2022). Perspective: The importance of psychological safety in the workplace. Aspire Winter 2022. Retrieved from https://aspirebridge.com/magazine/202...

Dr. Indrawan Nugroho adalah CEO dan Co-founder CIAS, sebuah perusahaan konsultan inovasi dengan misi memampukan para talenta korporat dalam mendesain, mengembangkan dan mengimplementasikan inovasi untuk meningkatkan kinerja perusahaan

Kunjungi:
https://www.cias.co
https://www.indrawannugroho.com

Follow me at:
  / indrawannugroho  
  / indrawannugroho  

#corporateinnovation #cias #strategibisnis #konsultaninovasi

Комментарии

Информация по комментариям в разработке