MASUK PABRIK GULA YANG TERBENGKALAI - GONDANG WINANGOEN

Описание к видео MASUK PABRIK GULA YANG TERBENGKALAI - GONDANG WINANGOEN

Pabrik gula yang terbengkalai, Gondang Winangoen.
Tebu sebagai komoditi expor Hindia Belanda karena tanam paksa pada 1830 sampai 1870 yang meliputi Surakarta hingga Yogyakarta,maka banyak didirikan Pabrik gula.
Termasuk di daerah Klaten. Maka dibangun pabrik gula gondang legi.
Pabrik gula gondang legi dibangun pada tahun 1860.Awalnya bernama Suikerfabriek gondang winangoen. Dibawah kendali N.V.Klatense Kultur Matskapi yang berkantor di Den Haag Belanda pada tahun 1887.
Pabrik ini berdiri di lahan seluas 14 hektar.dengan mesin tua abad 19. Bangunan ini bergaya indies style atau gaya eropa namun di iklim tropis. Bangunan ini terdiri banyak unit yang berbeda beda. Pabrik gula ini setiap tahunnya hanya berproduksi pada bulan mei hingga september.atau saat musim tanam tebu.selama lima bulan pertahun pabrik ini beroprasi 24 jam.
Sempat tidak beroprasi pada masa malaise,dan beroprasi kembali pada 1935 hingga 1942. Namun dibawah kendali yang berbeda.atau tepatnya dibawah kendali M.F.H.Beemers. warga negara Belanda. Dan mengganti mesin produksi, yang awalnya menggunakan mesin turbin air diganti dengan mesin uap buatan perancis. Dan menjadi mesin uap tertua yang masih beroprasi hingga pabrik ini berhenti beroprasi pada 2017.

Pada tahun 1957 pabrik gula ini berganti nama menjadi Pabrik gula Gondang Baru.
Dan pada tahun 1996 hingga kini Pabrik ini di bawah kendali PT.Perkebunan Nusantara IX .

Dan di area pabrik yang luas ini masih terdapat beberapa lokomotif kereta baik dihalaman maupun di stasiun lokomotif.dan ada juga rangkaian lori tebu yang terparkir . Jenis kerta uap dan kereta diesel yang di modif menjadi rangakaian kereta wisata. Sementara lokomotif uap sendiri buatan Jerman buatan 1901 dan 1927.

Pabrik gula gondang legi
Pabrik gula gondang winangoen
Bangunan belanda
Bangunan tempo dulu
Pabrik terbengkalai


#pabrikgula #keretaapi #bangunanbelanda #keretaapiindoneaia

Комментарии

Информация по комментариям в разработке