Cara menanam cabe rawit anti layu menurut mbah Wito

Описание к видео Cara menanam cabe rawit anti layu menurut mbah Wito

cara menanam cabe rawit berbuah lebat menurut mbah wito dengan cara olah tanah lahan cabe hingga cara tanam cabe rawit agar tidak mudah layu setelah tanam dan bibit cabe rawit segera tumbuh subur agar cepat berbuah dan cabe rawit buahnya lebat menurut mbah wito petani cabe rawit yang viral karena tanaman cabe rawit tumbuh tinggi dan berbuah lebat

cara olah tanah lahan cabe rawit sebelum ditanami cabai rawit lahan cabe harus di olah dulu agar tanah nya tetap subur dan gembur dengan cara dicangkul secara manual dan diratakan
agar tanaman cabe cepat tumbuh diperlukan media tanam yang baik dan ph tanah yang normal maka mbah wito memberikan kapur pertanian atau dolomit dengan cara disebarkan secara merata diatas bedengan disertai juga dengan pupuk kandang yang sudah difermentasi.setelah itu lahan cabe yang sudah ditaburi pupuk dicangkul sedikit dan diaduk bersama pupuknya kemudian bedengan di ratakan lalu ditutup dengan mulsa bell hitam perak dengan ukuran mulsa lebar 160 cm

cara menanam cabe rawit agar cepat tumbuh dan berbuah lebat dimulai dari pemilihan bibit unggul cabe rawit dimana mbah wito menggunakan benih cabe rawit viral yang berumur sekitar40 hari setelah semai. untuk pupuk cabe sebelum tanam mbah wito menggunakan larutan pupuk untuk cabe berupa em4 yang sudah diperbanyak dan asam humat dengan metode pemupukan sistem kocor atau siram di lubang tanam yang sudah diberi pupuk organik granul kuda laut

cara tanam bibit cabe dengan mengambil bibit cabe dari kotak lalu dilepaskan plastik polibagnya dan ditanam di lubang tanam sedalam kurang lebih 7 cm pada waktu pagi hari maupun sore hari tanpa dilakukan pengairan lahan terlebih dahulu hanya diberikan larutan pupuk sebanyak satu gelas sebelum tanam. setelah bibit cabe rawit ditanam maka perlu dilakukan lagi pengocoran cabe menggunakan tricoderma saco p di tambah dengan pupuk untuk tanaman grical mat yang mengandung kalsium , asam humat dan magnesium agar tanaman cabe tumbuh subur dan mamacu perakaran supaya batang tanaman lebih kuat dan kekar tahan terhadap layu

untuk menyimak tutorial pemupukan cabe sebelum tanam dan pengocoran pupuk cabe sesudah tanam bisa menonton video ini semoga bermanfaat

untuk membeli produk yang ada dalam video bisa klik link berikut

Комментарии

Информация по комментариям в разработке